Sukodono - BULAN PEMBERIAN VIT A

BULAN PEMBERIAN VIT A

Bulan Agustus merupakan bulan Pemberian Vitamin A bagi balita bersamaan dengan kegiatan Posyandu di 5 Pos Penimbangan (Anggrek 1-5). Ada kapsul biru untuk anak usia 6-11 bulan dan kapsul merah untuk anak usia 1 sampai 5 tahun.


Dipost : 08 Agustus 2024 | Dilihat : 561

Share :